Selasa, 01 September 2015

iKON Terlihat sedang Lakukan Syuting Video Musik untuk Debut Mendatang

Jelang debut mendatang, iKON terlihat sedang melakukan syuting video musik dan tampil dengan gaya rambut yang baru. Pada tanggal 31 Agustus kemarin, seseorang telah mengunggah sebuah foto yang memperlihatkan anggota iKON sedang berada di lokasi syuting. Mereka terlihat sedang duduk bersama dengan gaya rambut yang berbeda dari biasanya. Setelah melihat foto ini, orang-orang berspekulasi bahwa […]

from Kpop News http://ift.tt/1EvHXsP
via IFTTT

Tidak ada komentar:

Posting Komentar